Kolom Mahasiswa

Juara II Infografis sc-competition se-Sumatra

  d3akfeis.uin-suska.ac.id- Mahasiswa Fakultas Ekonomi dan Ilmu Sosial, Program Studi ( Prodi ) D3 Akuntansi berhasil meraih Juara Dalam Lomba Infografis sc-competition se-Sumatra. Pada lomba tersebut mendapatkan Juara 2 dan berhasil mengalahkan beberapa universitas di Sumatra. Zainal Zuhdi selaku mahasiswa berprestasi membuat Infografis mengenai “Indonesia with era society”. Salah satu …

Read More »

Best Favorite Poster Internasional Poster Competition

  d3akfeis.uin-suska.ac.id-Mahasiswa Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau ( Uin Suska Riau) mendapatkan Best Favorite Poster International. Dengan mengangkat tema dibidang Pengolahan Limbah menjadi sesuatu yang dapat menambah penghasilan Petani Kelapa Sawit. Ahmad Fauzan selaku mahasiswa yang berprestasi menyatakan bahwasanya dalam membuat poster tersebut tidak hanya dalam kegiatan perlombaan, …

Read More »

Best Favorite Photographi INCOSAC 2022

  d3akfeis.uin-suska.ac.id-Mahasiswa Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau kembali mengukir prestasi pada ajang lomba Photographi  INCOSAC 2022 yaitu Sandy Arif Fadillah dari Program Studi D3 Akuntansi. Sandy mendapatkan Best Favorite Photographi yang diselenggarakan oleh Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau (Uin Suska Riau). Pada lomba Incosac Sandy mengangkat …

Read More »

WORKSHOP PERPAJAKAN BERSAMA HIMPUNAN MAHASISWA PRODI D-III AKUNTANSI DAN TEX CENTER UIN SUSKA RIAU

Kamis, 17  Novermber 2022 – jurusan Prodi D3 Akuntansi UIN SUSKA RIAU menyelenggarakan kegiatan acara Workshop Perpajakan yang bertema “Pengisian SPT tahunan Wajib Pajak Objek Pajak Karyawan dan Objek Pajak UMKM serta Integrasi NIK menjadi NPWP”. Yang bertempat di Teater A Fakultas Ekonomi dan Ilmu Sosial dan bekerja sama dengan …

Read More »